Sabtu, 13 Juli 2013

Lirik Lagu Symbol - Bahagiamu




Bencilah diriku bila itu maumu...
Lupakanlah aku bila itu inginmu...
Meski hari nanti ku pasti merindukanmu..
Namun kan ku tahan demi kebahagia'anmu...

Walau ku tak mampu tuk melupakan dirimu..
Namun kan kucoba untuk memahami'mu..

Reff
Dan bila nanti kau rindukan diriku
Pejamkan mata dan rasakan 
semua kenangan kita berdua...
Mungkin suatu saat bahagiamu untuku
kan ku rasakan segalanya
walau kau tak lagi bersama....